Beranda

Rabu, 24 September 2014

Banyulegi Berair


Disini saya akan memperkenalkan tempat tinggal saya yaitu dusun Banyulegi RT 10 RW 03 Gunung Sari Kec. Beji Kab. Pasuruan. Didesa saya ini sumber kehidupannya sangat berlimpah sekali. Tahukan sumber kehidupan .. ok sumber kehidupan itu adalah air, dimana air di tempat saya itu sangat melimpah.
 
Dari air yang berlimpah itulah terkenallah desa saya sebagai tempat dimana yang mayoritas penduduknya mempunyai kolam bahkah dari situlah dana untuk menyambung hidup mengalir dan menjadi sumber pencaharian penduduk desa saya.
Didesa saya itu terkenal sekali dengan kolam ikan lelenya. Pasti kalau ada yang tanya kepada saya anak mana dan saya menjawab anak banyulegi pasti respon baliknya " wah nduweni kolam ya ... akeh lele ne ya neng kunu oleh tho diweneni ". Bahkan desa saya menjadi tempat sudah menjadi tempat pembudidaya ikan lele karena mayoritas penduduknya yang mempunyai kolam ikan lele.
Saat ini tidak hanya ada ikan lele yang bergoyang ria di kolam-kolam desaku tapi bermacam-macam ikan karena sumber airnya yang sangat melimpah dibanding dusun-dusun yang lain didesa saya
Selain banyak kolam lele yang mengitari wilayah dusun saya banyak juga sawah yang menjadi cuci mata bagi mata-mata yang jenuh dengan keributan dunia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar